- Chipset Northbridge merupakan chipset utama pengatur alur data kinerja prosessor yang berhubungan dengan komponen utama seperti: slot memori, slot AGP, slot PCI dan lain lain-lain, Chipset Northbridge biasanya berada disebelah komponen prosessor atau yang lebih dekat dengan prosessor.
- Chipset Southbridge adalah chipset yang berfungsi sebagai pengatur alur data kinerja prosessor yang berhubungan komponen skunder (bukan komponen utama) seperti: control IDE harddisk, drive, DMA, interrupt dan lain-lain.
Type prosessor yang akan digunakan pada motherboard
- kelengkapan port I/O yang digunakan
- Type display adaptor yang digunakan
- Jenis memori yang mendukung motherboard
- Kelengakapan fitur tambahan pada motherboard.
Demikian informasi dari saya semoga bermanfaat bagi kalian semua. Mohon maaf bila ada kesalahan kata.
Note: Artikel ini diambil dari www.teorikomputer.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar